Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2020

konsep pH

materi : Asam Dan Basa Kelas : XI ipa 3 Jumlah pertemuan : 3x pertemuan ( 6 Jp ) Tanggal : 31 Januari 2020 Tetapan Kesetimbangan Air (K w ) Air murni hampir tidak menghantarkan listrik, sehingga hanya sebagian kecil molekul-molekul yang dapat terionisasi menjadi ion H + dan ion OH - . Oleh karena itu, konsentrasi H 2 O yang terionisasi lebih kecil dibandingkan H 2 O mula-mula, sehingga konsentrasi H 2 O dianggap tetap dan harga tetapan kesetimbangannya juga tetap. Harga tetapan air adalah K w  =  [H + ][OH - ]              [H 2 O] Besar konsentrasi air adalah 10 -14  atau pK w (konsentrasi kesetimbangan air) = 14. Umumnya, besar konsentrasi air selalu tetap, meskipun dalalam larutan ditambahkan zat asam maupun basa. Tetapan kesetimbangan air (K w ) dapat dipengaruhi oleh tetapan kesetimbangan ionisasi air (K c ), sehingga berlaku rumus : K c  = K w  = [H + ] x [OH - ] Konsentrasi Ion H +  Dan Ion OH -  Pada Asam Basa Jumlah ion H +  dan ion OH -  di

Konsep pH

materi : Asam Dan Basa Kelas : XI ipa 2, ipa 1, Jumlah pertemuan : 3x pertemuan ( 6 Jp ) Tanggal : 30 Januari 2020 Tetapan Kesetimbangan Air (K w ) Air murni hampir tidak menghantarkan listrik, sehingga hanya sebagian kecil molekul-molekul yang dapat terionisasi menjadi ion H + dan ion OH - . Oleh karena itu, konsentrasi H 2 O yang terionisasi lebih kecil dibandingkan H 2 O mula-mula, sehingga konsentrasi H 2 O dianggap tetap dan harga tetapan kesetimbangannya juga tetap. Harga tetapan air adalah K w  =  [H + ][OH - ]              [H 2 O] Besar konsentrasi air adalah 10 -14  atau pK w (konsentrasi kesetimbangan air) = 14. Umumnya, besar konsentrasi air selalu tetap, meskipun dalalam larutan ditambahkan zat asam maupun basa. Tetapan kesetimbangan air (K w ) dapat dipengaruhi oleh tetapan kesetimbangan ionisasi air (K c ), sehingga berlaku rumus : K c  = K w  = [H + ] x [OH - ] Konsentrasi Ion H +  Dan Ion OH -  Pada Asam Basa Jumlah ion H +  dan ion O